5.10.16

Jelang Lebaran, Mas Jamang Laris Manis


Semarang - Mas Jamang. Mas Jamang, salah satu label jajanan mangrove yang dikembangkan oleh KeSEMaT menjadi sorotan, karena beberapa hari begitu dicari oleh mahasiswa Ilmu Kelautan UNDIP untuk oleh-oleh mudik lebaran.

Dibukanya pre-order jajanan mangrove ini, menjadi alternatif mahasiswa untuk dijadikan buah tangan yang akan dibawa ke kampung halaman.

Mas Jamang yang terdiri dari, Stik Mangrove, Peyek Lindur dan Brayo, dan Krupuk Lindur dan Brayo disajikan dalam dua bentuk, yaitu mentah dan matang sehingga makanan berbahan baku tepung buah mangrove ini siap dibawa, baik untuk perjalanan dekat maupun jauh. Selengkapnya, baca di sini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar